PENGERTIAN
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
Standart Operating Prosedure (SOP)
adalah serangkaian instruksikerja tertulis yang dibakukan (terdokumentasi)
mengenai prosespenyelenggaraan administrasi perusahaan, bagaimana dan
kapanharus dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan.Menurut Tjipto
Atmoko, Standart Operasional Prosedurmerupakan suatu pedoman atau acuan
untuk melaksanakan tugaspekerjaan sesuai dengan ungsi dan alat penilaian
kinerja instansipemerintah berdasarkan indikator!indikator teknis,
administrati danprosedural sesuai tata kerja, prosedur kerja dan sistem
kerjapada unitkerja yang bersangkutan.".Manaat
Standar Operasional Prosedur
▪
sebagai standarisasi cara yang dilakukan
pega#aidalam menyelesaikan pekerjaan yang menyelesaikantugasnya.
▪
Mengurangi tingkat kesalahan dan
kelalaian yangmungkin dilakukan oleh seorang pega#ai dalammelaksanakan tugas.
▪
Meningkatkan e$siensi dan
eekti%itas pelaksanaantugas dan tanggung ja#ab indi%idual pega#ai
danorganisasi secara keseluruhan.
▪
Membantu pega#ai menjadi lebih mandiri
dan tidakbergantung pada inter%ensi manajemen, sehinggaakan mengurangi
keterlibatan pimpinan dalampelaksanaan proses sehari!hari.
▪
Meningkatkan akuntibilitas
pelaksanaan tugas.
▪
Menciptakan ukuran standar kinerja yang
akanmemberikan pega#ai cara konkrit untuk memperbaikikinerja serta
membantu menge%aluasi usaha yangtelah
dilakukan.
▪
Memastikan pelaksanaan tugas
penyelenggaraanpemerintahan dapat berlangsung dalam berbagaisituasi.
▪
Memberikan inormasi mengenai kuali$kasikompetensi
yang harus dikuasai oleh pega#ai dalammelaksanakan tugasnya.
▪
Memberikan inormasi dalam upaya
peningkatankompetensi pega#ai.
▪
Memberikan inormasi mengenai beban
tugas yang
0 ulasan:
Catat Ulasan